Jakarta -Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti banyak mengeluarkan kebijakan anti illegal fishing, seperti penghentian penerbitan izin kapal eks asing atau moratorium, dan pelarangan bongkar muat ikan di tengah laut atau transhipment. Dicibir tidak ramah dengan investor, Susi menanggapi santai."Saya siap tidak populer sebagai konsekuensi dari pekerjaan saya," kata Susi di acara Haul ke-5...
00.43 | 0
komentar | Read More